News  

Lokasi dan Jadwal Pendaftaran Vaksin Online di Bandung Terbaru, Ada Vaksin ModernaSerta Pfizer

Link Pendaftaran Vaksinasi Covid-19 bagi lansia di Kota Bandung
Link Pendaftaran Vaksinasi Covid-19 bagi lansia di Kota Bandung/ Foto: Humas Bandung

HALOBDG.com, – Bagi masyarakat kota Bandung yang sedang mencari informasi jadwal vaksin di Bandung, berikut tersaji lokasi dan link pendaftaran vaksin online di kota Bandung terbaru November 2021.

Hingga saat ini, program vaksinasi Covid-19 di Kota Bandung terus berjalan, Namun demikian terkadang masih ada orang yang belum mengetahui lokasi dan jadwal vaksin bandung terbaru november 2021.

Untuk mempermudah masyarakat Bandung yang hendak di vaksin covid-19, Anda bisa melihat daftar vaksin online di Bandung yang bisa jadi rujukan informasi.

Perlu diketahui, Anda bisa mendapatkan info vaksin pfizer di Bandung melalui RT, RW, maupun pihak kesehatan terdekat. Namun, Anda juga bisa mendaftar vaksin secara mandiri atau daftar online.

Baca juga:

Cara Gampang Daftar Vaksinasi Covid-19 di Kabupaten Bandung

Berikut jadwal vaksin di Bandung terbaru November 2021 lengkap dengan lokasi dan link pendaftarannya

1. Daftar vaksin Moderna di Bandung

Lokasi: Rumah Sakit Gigi dan Mulut Maranatha, Gedung RSGM Maranatha Lantai B1, Jl. Surya Sumantri No.65
Jenis vaksin: Moderna dosis 2
Waktu: Minggu, 21 November 2021 pukul 08.00-12.00 WIB
Narahubung: 0882-0004-83777

2. Daftar vaksin di Antapani Bandung

Lokasi: Medika Antapani, Jalan Purwakarta, No.1, Antapani
Jadwal: Kamis, 2 Desember 2021
Jenis vaksin: Moderna dosis 1
Cara daftar: online di link https://www.poma-medikaantapani.com/pendaftaran-vaksin
Informasi: WhatsApp ke 0977-7953-5522

3. Daftar Vaksin RSIA Melinda

Lokasi: RSIA Melinda, Jalan Pajajaran, No.46 Bandung
Jadwal:

Sesi 1 pukul 08.00-10.00 WIB
Sesi 2 pukul 10.00-12.00 WIB
Jenis vaksin: Moderna (bukan booster)
Persyaratan:

Membawa KTP/surat domisili
Membawa surat pengantar dokter jika memiliki penyakit penyerta
Sudah sembuh dari Covid-19 lebih dari 3 bulan
Usia 18 tahun ke atas
Membawa alat tulis
Cara daftar: online di link https://forms.gle/gpHMjbXV2NhznYQ96

3. Vaksin Bersama Mandiri

Lokasi: Taman Balai Kota Bandung
Jadwal: Sabtu, 20 November 2021, pukul 08.00-13.00 WIB
Jenis vaksin: Pfizer, dosis 2
Persyaratan:
Membawa KTP, bisa seluruh Indonesia
Membawa lampiran hasil vaksin dosis 1 Pfizer
Link pendaftaran: apiregistration.co.id (contact person 0812 2460 5338)

4. Daftar Vaksin RS Immanuel Bandung

Lokasi: RS Immanuel Bandung, Jalan Raya Kopo No.161, Situsaeur, Kecamatan Bojongloa Kidul, Kota Bandung
Jadwal: akan diumumkan ketika telah mendaftar via online
Jenis vaksin: Moderna dosis 1 atau 2

Persyaratan:
1. Berlaku untuk vaksin dosis 1 atau dosis 2 (dosis 1 harus vaksin moderna)
2. Untuk usia 18 tahun keatas
3. Membawa Fotokopi KTP
4. Mengenakan pakaian dengan lengan yang mudah digulung karena lokasi penyuntikan di lengan atas.
5. Melakukan 3M (menggunakan Masker, Menjaga Jarak dan Selalu mencuci tangan).
6. Hadir tepat waktu sesuai jadwal yang sudah ditentukan (jadwal pelaksanaan vaksinasi akan disampaikan melalui no WhatsApp yang digunakan saat mendaftar)

Link pendaftaran online: https://bit.ly/VaksinRSImmanuelBdg

5. Sekolah Tinggi Farmasi Indonesia

Lokasi: Sekolah Tinggi Farmasi Indonesia, Jalan Soekarno Hatta No.354 (Parakan Resik I) Bandung
Jadwal: Rabu, 24 November 2021, pukul 07.00 s.d 14.00 WIB
Jenis vaksin: Sinovac dosis pertama

Persyaratan:
• Usia 12-58 Tahun
• Wajib membawa KTP/Kartu Pengenal/KK untuk usia di bawah 17 tahun
• Belum pernah mendapatkan vaksinasi sebelumnya
• Melakukan pendaftaran selambat-lambatnya tanggal 22 November 2021
• Pendaftaran melalui online pada link yang disediakan

Link pendaftaran online: https://bit.ly/DaftarVaksinSTFI

6. Puskesmas Lembang

Lokasi: Jl. Grand Hotel No.14, Lembang
Jenis Vaksin: Pfizer dosis 2
Waktu: Senin sampai Jumat, 08.00-11.00 WIB

Informasi lebih lanjut DI SINI

7. Daftar Vaksin di RSUD Lembang

Lokasi: Jl. Raya Lembang No.11
Jenis Vaksin: Pfizer dan Sinovac (dosis 1 dan 2)
Waktu: Senin sampai Jumat, 08.00-12.00 WIB
Narahubung: 0813 2144 1148

Informasi lebih lanjut DI SINI

 

8. RSUD Kesehatan Kerja Provinsi Jawa Barat, Rancaekek

Lokasi: Jl. Rancaekek No.612
Jenis vaksin: Pfizer dosis 1
Waktu: 17, 18, dan 19 November 2021 pukul 08.00-11.00 WIB
Pendaftaran: langsung di tempat

9. Puskesmas Melong Tengah, Cimahi

Lokasi: Jl. Melong Tengah No. 139
Jenis vaksin: Sinovac dosis 1 dan 2
Waktu: 18 November 2021; dosis 1 (08.00-09.00), dosis 2 (09.00-10.30)
Pendaftaran: bit.ly/daftarvaksinc19meteng